Jakarta –
PSI mendukung Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo jadi calon presiden (capres) 2024. Dukungan itu dibuat dalam bentuk baliho yang mejeng di Kota Tangerang. Bagaimana respons Ganjar?
Ganjar tidak mengomentari terkait adanya dukungan tersebut. Dia fokus mengurusi masalah yang ada di wilayah yang dipimpinnya.
“Saya konsentrasi urus vaksin booster, masalah PMK, inflasi karena beberapa bahan pokok naik serta gerakan cegah stunting,” kata Ganjar dikonfirmasi terpisah, Selasa (19/7/2022).
@import url(“https://cdnstatic.detik.com/live/_rmbassets/2022/parallax/parallax.css”);
function paraA(e) {
var p = $(e);
$(e + ” .para_fix”).width(p.width());
}
$(“.paraA iframe”).on(“load”, paraA(“.paraA”));
Sumber: DetikNews