PDIP: JIS Sudah Berubah Jadi Panggung Politis Anies Menuju 2024

Jakarta

Ketua Fraksi PDIP DPRD DKI Jakarta Gembong Warsono meyakini nomor 024 pada sapi kurban Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengandung makna politis. Terlebih, kata dia, penyerahan kurban itu dilakukan di Jakarta International Stadium (JIS).

“Iya, sangat politis. Kalau tidak politis berarti minimal Pak Anies kurban minimal 24 sapi, coba telusuri. Kurban dengan sapi dengan angka 024 sudah jelas itu maksudnya,” kata Gembong saat dihubungi, Senin (11/7/2022).

Gembong tidak menjelaskan lebih lanjut maksud muatan politis terkait sapi kurban Anies bernomor 024. Namun, dia menilai JIS sudah dijadikan panggung politik oleh Anies.

@import url(“https://cdnstatic.detik.com/live/_rmbassets/2022/parallax/parallax.css”);

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

function paraA(e) {
var p = $(e);
$(e + ” .para_fix”).width(p.width());
}
$(“.paraA iframe”).on(“load”, paraA(“.paraA”));

Sumber: DetikNews