Tangerang –
Polisi menembak kepala seekor kerbau kurban yang mengamuk saat hendak disembelih di dekat pagar Bandara Soekarno-Hatta (Soetta). Polisi menyebut tindakan itu harus dilakukan lantara kerbau itu dinilai bisa berbahaya bagi penerbangan pesawat.
“Karena sangat berbahaya bagi penerbangan di Bandara Soetta pukul 13.39 WIB. Satu hewan kerbau kurban tersebut dapat dilumpuhkan oleh anggota Polsek Neglasari di Neglasari Kota Tangerang dengan cara menembak dengan menggunakan senjata api,” ujar Kapolsek Neglasari, Kompol Putra Pratama saat dihubungi, Minggu (10/7/2022).
Sebelumnya, seekor kerbau yang hendak dijadikan hewan kurban mengamuk di Neglasari, Kota Tangerang. Kerbau ini mengamuk dan akhirnya ditembak saat mendekati pagar Bandara Soekarno-Hatta (Soetta).
@import url(“https://cdnstatic.detik.com/live/_rmbassets/2022/parallax/parallax.css”);
function paraA(e) {
var p = $(e);
$(e + ” .para_fix”).width(p.width());
}
$(“.paraA iframe”).on(“load”, paraA(“.paraA”));
Sumber: DetikNews